Manajemen kebersihan menstruasi

Manajemen kebersihan menstruasi (MKM) adalah usaha pengelolaan kebersihan dan kesehatan pada masa menstruasi. Usaha pengelolaan ini bertujuan untuk menjaga kebersihan dan kenyamanan perempuan selama masa menstruasi sehingga dapat mengurangi keluhan pada masa menstruasi. Usaha manajemen kebersihan menstruasi dapat dilakukan oleh diri sendiri dan orang lain. Manajemen kebersihan menstruasi dapat dilakukan untuk mencegah perempuan dari penyakit infeksi saluran kemih, infeksi saluran reproduksi, dan iritasi pada kulit.[1]

  1. ^ Sinaga, Ernawati (2017). Manajemen Kesehatan Menstruasi (PDF). Jakarta: Universitas Nasional. hlm. 102–107. ISBN 9876026032546 Periksa nilai: invalid prefix |isbn= (bantuan). 

Developed by StudentB